Dari Abu Hurairah Radhiallaahu 'anhu, Nabi Shalallaahu 'alaihi wa sallam bersabda, "Ketahuilah orang yang ada hubungan nasab denganmu yang engkau harus menyambung hubungan kekerabatan dengannya. Karena sesungguhnya silaturrahim menumbuhkan kecintaan dalam keluarga, memperbanyak harta dan memperpanjang umur." (HR. Ahmad dishahihkan al-Albani)
Dari Abu Hurairah radhiallahu 'anhu berkata, "Aku mendengar Rasulullah shalallaahu 'alaihi wa sallam bersabda, "Siapa yang senang untuk dilapangkan rizkinya dan dipanjangkan umurnya maka hendaklah menyambung silaturrahim." (HR Al Bukhari)
Sumber:
http://www.pengusahamuslim.com/fatwa-perdagangan/masalah-rezeki/3-sebab-sebab-turunnya-rizki.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar