Pages

Minggu, 25 Juli 2010

PERBEDAAN ANTARA ORANG MUKMIN DAN FAJIR

Hasan Al Bashri rahimahullah mengatakan,

المؤمن يعمل بالطاعات وهو مُشْفِق وَجِل خائف، والفاجر يعمل بالمعاصي وهو آمن

“Orang mukmin mengerjakan berbagai ketaatan dalam keadaan takut, hati yang bergetar, dan penuh kekhawatiran. Adapun orang yang fajir (pendosa) melakukan berbagai kemaksiatan dalam keadaan merasa aman.” (lihat Tafsir Ibnu Katsir terhadap QS. Al A’raaf ayat 99)

Sumber: http://muslim.or.id/tazkiyatun-nufus/menuju-kesucian-jiwa.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar