Pages

Jumat, 18 Februari 2011

Jangan Mengambil Ilmu Dari 4 Golongan

Imam Malik rahimahullah berkata, "Ilmu itu tidak diambil dari empat golongan, tetapi diambil dari selainnya. Tidak diambil dari orang bodoh, orang yang selalu mengikuti hawa nafsunya, yang mengajak berbuat bid’ah dan pendusta sekalipun tidak sampai tertuduh mendustakan hadist-hadist Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam, juga tidak diambil dari orang yang dihormati, orang shalih, dan ahli ibadah yang mereka itu tidak memahami permasalahannya.

Dapatkan faidah ilmu lebih banyak dengan membaca langsung dari sumbernya di sini:
www.kajianislam.net

Tidak ada komentar:

Posting Komentar