Pages

Kamis, 19 Mei 2011

ORANG YANG TERTIPU

Bakr Ibn Abdillah Al Muzani (wafat 108 H) berkata, "Jika kamu melihat seseorang sibuk mengurusi aib orang lain dan melupakan aibnya sendiri, maka pastikan bahwa ia telah tertipu." [Shifat Ash Shafwah 3 / 249].

Dapatkan faidah ilmu lebih lengkap dengan membaca langsung dari sumbernya di sini:
Majalah As-Sunnah 09/VII/1421H halaman 15 - 20. Diringkas oleh Abu Hamzah Agus Hasan Bashari, dari Mu'alim Fi As-Suluk wa Tazkiyah An Nufus, karya Abdul Aziz Ibnu Muhammad Al 'Abd Al Lathif.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar